Tuesday 8 August 2017

PUBLIC AREA ATTENDANT
Staff atau karyawan yang bertanggung jawab atas kebersihan, kelengkapan , kenyamanan ruangan yang meliputi banyak orang dan kebersihan kantor – kantor disebut dengan posisi Public area attendant.
Dibawah ini beberapa job description seorang public area attendant;
a)      Membersihkan seluruh Public Area seperti Office, lobby, restaurant, pub atau lounge, bar, toilet-toilet, meeting room, arcade dan lainnya.
b)      Membersihkan dan melakukan pemeliharaan furniture, lantai, karpet, kaca-kaca, pintu dan bingkainya, astray di setiap meja dan standing astray yang ada di Public Area.
c)      Memelihara setiap perlengkapan atau peralatan yang digunakannya untuk bekerja.
d)     In charge pada ruangan yang sednag digunakan untuk  kegiatan / event  function, meeting, party dan lain-lain.
e)      Membuang sampah-sampah yang ada di setiap astray dan standing astray pada tempatnya.
f)       Merawat pot tanaman dan membersihkannya dari sampah-sampah di sekelilingnya.
g)      Merubah dan mengatur kembali susunan tanaman yang sudah tidak sesuai lagi.
h)      Membersihkan parkir area.
i)        Melaporkan segaka kerusakan, kehilangan, kejadian-kejadian yang tidak semestinya kepada HK Supervisor.
j)        Melaksanakan general cleaning sesuai dengan schedule .
k)      Merencanakan dan melaksanakan Pest Control
l)        Menerima dan  melaksankaan tugas yang diperintahkan public area supervisor.
m)    Bekerjasama dengan baik dengan rekan kerja department lainnya.



.

Monday 7 August 2017

MANAGEMENT HOUSEKEEPING (ISTILAH DALAM HOUSEKEEPING)

  1. DD     : Do not Disturb berarti tamu tidak mau di ganggu
  2. DL     : Double Lock berarti pintu di kunci dua kali
  3. CI      : Check In berarti  kamar baru saja di tempati oleh tamu.
  4. ONL  : Occupied No Luggage Kamar yang di huni tamu,tapi tidak membawa barang barang
  5. SO     : Tamu tidur di luar,Tamu yang menyewa kamar hotel,tetapi tidur di luar hotel
  6. HU    :  House Used,Kamar hotel yang di tempati oleh staff hotel/pimpinan hotel
  7. CO     :  Check Out ,Kamar yang baru saja di tinggalkan oleh Tamu
  8. EA     :  Expected Arrival, Tamu Yang akan datang pada hari ini Juga
  9. ED     :  Expected Departure Kamar yang akan segera di tinggalkan oleh Tamu
  10. OOO :  Out Of Order ,Kamar yang tidak dapat di pergunakan (Dalam Keadaan Rusak).
So masih banyak lagi yang harus di pelajari,come and joint with me @ 082257317959

BTemplates.com

management housekeeping
Powered by Blogger.

Sample Text

Text Widget

About Me

My photo
saya senang dengan kebersihan,karna kebersihan adalah sebagian dari iman

About Me

My photo
saya senang dengan kebersihan,karna kebersihan adalah sebagian dari iman

Followers

Search This Blog

Pages

Popular Posts